get app
inews
Aa Text
Read Next : Sering Terjadi Laka di Jalan Mayjen Sungkono Tulungagung, Satlantas Koordinasi dengan Dishub

RSUD dr. Karneni Campurdarat Siap Dioperasionalkan

Senin, 20 Februari 2023 | 14:32 WIB
header img
Bupati Tulungagung, Drs.Maryoto Birowo menandatangani prasasti peresmian RSUD dr. Karneni Campurdarat

Sementara itu Direktur RSUD dr. Karneni Campurdarat Tulungagung, dr. Rio Ardona mengatakan fasilitas kesehatan yang sudah tersedia yakni poli Anak, Poli Penyakit Dalam, Poli Bedah, Poli Kandungan dan Poli Paru, Poli Kulit ,dan Poli Bedah Tulang.

Sementara untuk pelayanan medik yakni Instalasi Gawat Darurat (IGD), Ruang Rawat Intensif,Rawat Inap,dan juga menyediakan Pelayanan BPJS Kesehatan dan asuransi kesehatan lainya.

"Insya Allah tahun ini masih aman untuk pelayanan pasien di rumah sakit kami," ujarnya.

Rio melanjutkan selain pelayanan medik, juga nantinya RSUD dr Karneni Campurdarat akan dijadikan Rumah Sakit Tanggap Bencana.

Kapasitas Ekstra Bad total sebanyak 93 dan saat ini tingkat keterisian antara 25 orang sampai dengan 30 orang.

Masih Rio, ditanya soal Tenaga Medis yang disediakan baik dari eks Puskesmas  Campurdarat maupun Penerimaan CPNS tahun ini. iNews Tulungagung

Editor : Mohammad Ali Ridlo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut