get app
inews
Aa Read Next : Sering Terjadi Laka di Jalan Mayjen Sungkono Tulungagung, Satlantas Koordinasi dengan Dishub

Jelang Eksekusi Ruko Belga, Begini Nasib Karyawannya

Selasa, 13 Desember 2022 | 19:45 WIB
header img
Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Tulungagung Agus Santoso. (Afif Nasrul/iNews)

Tulungagung, iNewsTulungagung.id - Jelang eksekusi Ruko Belga yang dimenangkan oleh pemkab Tulungagung kini nasib para karyawan Swalayan Belga belum jelas. Hal ini dimungkinkan para karyawan Swalayan Belga belum mendapatkan pekerjaan apakah tetap bekerja atau tidak.

Menanggapi hal tersebut Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Tulungagung Agus Santoso mengatakan, sampai saat ini ini pihak management belga untuk memberikan pekerjaan  dan pelatihan bagi karyawan belga.

"Saya mencari peraturan bagaimana solusinya bagi karyawan eks belga agar mendapatkan pekerjaan maupun keterampilan," ungkapnya, Selasa (13/12/2022).

Agus melanjutkan, mereka (karyawan eks belga) setelah mendapatkan pelatihan akan dibantu dengan alat yang kehilangan pekerjaan.

"Ini merupakan solusi dan nantinya akan kami sampaikan ke pak bupati agar mendapatkan pertimbangan sehingga tidak terjadi penambahan pengangguran," terangnya.

Penyelesaian masalah belga ini akan dilakukan dengan sistem diskresi apabila pemkab Tulungagung menyetujui dengan biaya tak terduga (BTT) meski Perubahan Anggaran Kinerja sudah ditetapkan. iNews Tulungagung

Editor : Mohammad Ali Ridlo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut