Menteri PANRB Resmikan MPP Bersama di Kabupaten Tulungagung

Afif Nasrul
MenPANRB didampingi Bupati Tulungagung saat meresmikan MPP. (Afif Nasrul)

"Basis input data secara digital perlu dimaksimalkan sehingga dalam MPP meskipun bangunan tidak begitu luas layanan bisa tercakup semua," Jelasnya. 

Ditanya soal evaluasi MPP, Mantan Bupati Banyuwangi menjelaskan bahwa Fasilitas dan sarana prasarana yang ada pada MPP Tulungagung telah dipastikan nyaman dan memadai serta sesuai dengan standar pelayanan. 

Terdapat ruang laktasi, ruang bermain anak, toilet penyandang disabilitas, ruang konsultasi, pusat ATM, hingga pojok baca.

"Secara global sudah cukup untuk standardisasi MPP," Pungkasnya.

Editor : Mohammad Ali Ridlo

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network