Ratusan PPS Pemilu 2024 di Tulungagung Resmi Dilantik

Afif Nasrul
Pelantikan panitia pemungutan suara (PPS) untuk Pemilu 2024 di Tulungagung. (Afif Nasrul/iNews)

Sementara itu, Bupati Tulungagung, Maryoto Birowo mengatakan, salah satu kunci dalam kinerja PPS yakni koordinasi, salah satunya koordinasi dengan Lurah dan Kades setempat untuk terciptanya Pemilu yang sukses dan berintegritas.

Maka dari itu, pihaknya juga mengingatkan agar petugas PPS dilantik bisa segera bertugas.

Pihaknya berharap agar pelaksanaan pemilu bisa berjalan lancar tanpa adanya persoalan. Mengingat tahapan pemilu juga sudah dijalankan sebaik mungkin.

"Mari kita ciptakan Pemilu yang sukses, adil dan terintegritas," katanya.

Editor : Mohammad Ali Ridlo

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network